
Semua Anak Suka Belajar, tapi Benci Dipaksa Belajar
Pada dasarnya manusia itu pembelajar. Percaya deh, mau gimana pun uniknya anak-anak, mereka tetap punya gairah belajar dari dalam dirinya sendiri. Siapa pun itu, tanpa […]
Pada dasarnya manusia itu pembelajar. Percaya deh, mau gimana pun uniknya anak-anak, mereka tetap punya gairah belajar dari dalam dirinya sendiri. Siapa pun itu, tanpa […]
Membaca adalah kemewahan yang harus saya syukuri sebagaimana napas-napas yang terus saya embuskan. Bulan Oktober kemarin benar-benar menyadarkan saya akan satu nikmat yang biasanya jarang […]
Saya mulai mengajar sejak tahun 2013. Dua tahun setelahnya (tepat ketika memulai studi S2), saya menghentikan kebiasaan saya untuk memberi nilai matematika. Yaps, Anda tidak […]
Hanya manusia yang berpikiran biner seperti mesin yang percaya sepenuhnya pada hasil tes tulis berbentuk pilihan ganda. Sebenarnya kita ini secara naluriah nggak percaya kok […]
Saya selalu suka sejarah. Dulu ketika belajar matematika, saya sering menggali kenapa konsep-konsep matematika itu bisa ada, bagaimana mula-mula kemunculannya. Kebiasaan saya ini saya lakukan […]
Ini cerita beneran loh. Kalau biasanya orang Jawa menentukan tanggal dengan primbon jawa seperti menghitung pasaran dan sebagainya, nah kali ini unik ceritanya. Menentukan tanggal […]
Matematika bisa dikatakan salah satu yang membentuk karakter saya. Banyak yang saya pelajari darinya daripada sekadar hitungan. Himpunan bilangan asli adalah himpunan bilangan yang paling […]
Sejak belajar matematika, saya selalu berhati-hati membandingkan apa pun yang ada di hidup saya. Matematika mengajarkan itu. Dalam matematika, yang bisa dibandingkan adalah besaran yang […]
Pertanyaan yang sering menjadi perdebatan bahkan di antara guru matematika sendiri adalah: “Apakah siswa perlu menghafal perkalian 1-10?” Woke, sebelum kita adu mulut, adu jotos, […]
Dulu ketika belajar matematika di SD, saya sering mendengar hukum “pokoknya” dari guru saya. Ketika bu guru sudah mengeluarkan kata “pokoknya”, maka saya wajib ancang-ancang […]
© 2023 | Nalar Politik Indonesia