Identitas Nalar Politik
  • Home
  • Esai
  • Reportase
  • Ulasan
    • Buku
    • Film
    • Pers
  • Nalar Warga
  • Fiksi
    • Sajak
    • Cerpen
  • Market News
  • Teknologi
  • Olahraga

Pilkada

Pemilihan kepala daerah (pilkada) dilakukan secara langsung oleh penduduk daerah administratif setempat yang memenuhi syarat. Pemilihan kepala daerah dilakukan satu paket bersama dengan wakil kepala daerah. Kepala daerah dan wakil kepala daerah yang dimaksud mencakup: Gubernur dan wakil gubernur untuk provinsi.

Pengangkatan Penjabat Kepala Daerah; Konsolidasi Politik 2024

Pengangkatan Penjabat Kepala Daerah; Konsolidasi Politik 2024

27 Januari 2023 Mahmud

Salah satu daftar program legislasi nasional (Prolegnas) 2021 adalah revisi undang-undang pemilihan umum (revisi UU Pemilu), dengan menggabungkan dua undang-undang sekaligus, yaitu Undang-Undang Nomor 7 […]

Peran PKD dalam Siaga Menjemput Masa Depan Baru

Peran PKD dalam Siaga Menjemput Masa Depan Baru

25 Januari 2023 Alfia Ainun Nikmah

Pencabutan aturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) resmi dicabut oleh Presiden Joko Widodo pada 31 Desember 2022 (Kompas.id, 2022). Aturan tersebut memberikan angin segar kepada […]

Kiblat Lima Menit untuk Lima Tahun

Kiblat Lima Menit untuk Lima Tahun

28 Desember 2022 Paskalis Suba

Momen inilah yang menentukan kiblat pembangunan lima tahun ke depan. Legitimasi kekuasaan bagi negara yang menganut sistem demokrasi adalah legitimasi dari mereka yang akan dipimpin […]

Indah Damayanti Putri, Orang Kuat di Aras Lokal?

Indah Damayanti Putri, Orang Kuat di Aras Lokal?

4 Desember 2022 Raden Putra

Indah Damayanti Putri secara tidak langsung mengantongi modal “simbolis” dari Kesultanan Bima dan kepemimpinan alm suaminya. Sejak bergulirnya era reformasi di Indonesia dan diberlakukannya Undang-Undang […]

Keadilan dan Potensi Suap Putusan Pilkada Mahkamah Konstitusi

Keadilan dan Potensi Suap Putusan Pilkada Mahkamah Konstitusi

15 Februari 2021 Dikson Ringo

Tantangan pemohon sebagai pihak pencari keadilan atas potensi kecurangan penyelenggara/KPU tidaklah ringan. Keberatan terhadap hasil ketetapan KPU dalam pilkada serentak, baik pemilihan Gubernur, Bupati, Walikota, […]

Eksistensi Publik dalam Pilkada di Masa Covid-19

Eksistensi Publik dalam Pilkada di Masa Covid-19

1 Desember 2020 Nardi Maruapey

Eksistensi dalam diskursus ilmu pengetahuan adalah upaya manusia untuk mencari keberadaannya. Perjuangan untuk mendapatkan eksistensi adalah bagian dari kodrat manusia. Manusia selalu haus dengan eksistensi, […]

Hegemoni Oligarki dalam Pusaran Pilkada 2020

Hegemoni Oligarki dalam Pusaran Pilkada 2020

4 Oktober 2020 Nardi Maruapey

Penting kiranya kita dalam demokrasi untuk mengetahui fakta dan fenomena yang terjadi pada perkembangan kehidupan demokrasi di Indonesia yang sampai saat ini masih juga dikuasai […]

Pilkada di Tengah Pandemi Tetap Wajib

Pilkada di Tengah Pandemi Tetap Wajib

7 Juni 2020 Redaksi

Nalar Politik – Pilkada di tengah pandemi tetap wajib. Pelaksanaannya tidak boleh ditunda meski penyebaran kasus Covid-19 belum menunjukkan tanda-tanda akan menurun. Hal itu disampaikan […]

Skenario Pilkada di Tengah Pandemi

Skenario Pilkada di Tengah Pandemi

2 Juni 2020 Muhammad Iqbal Suma

Bagaimana mengelola pemilihan di tengah pandemi tanpa melanggar protokol pencegahan Covid-19? Pilkada serentak yang dijadwalkan pada 23 September 2020 resmi ditunda pasca meningkatnya kurva positif […]

Investor Politik dan Pilkada Kita

Investor Politik dan Pilkada Kita

1 Maret 2020 Naufal Madhure

Investor politik akan menginvestasikan uangnya untuk memenangkan salah satu pasangan kontestan pilkada. Ada 270 daerah akan menyelenggarakan pilkada serentak pada 23 September mendatang. Salah satunya […]

Navigasi pos

1 2 3 »

Trending

  • Sensus Pertanian 2023, Ikhtiar dan Tantangan Mewujudkan Kesejahteraan Petani
    Sensus Pertanian 2023, Ikhtiar dan Tantangan Mewujudkan Kesejahteraan Petani
    1 Juni 2023
    By Mu’min Boli
  • Mahkamah Konstitusi (MK RI), Jangan Rusak Bangsa Ini!
    Mahkamah Konstitusi (MK RI), Jangan Rusak Bangsa Ini!
    1 Juni 2023
    By Sutrisno Pangaribuan
  • Ganjar Pranowo Capres Tanpa Bandar Politik
    Ganjar Pranowo Capres Tanpa Bandar Politik
    1 Juni 2023
    By Sutrisno Pangaribuan
Nalar Politik
  • Tentang
  • Ketentuan Menulis
Kebijakan
  • Media Siber
  • Disclaimer
  • Privasi
Kerja Sama
  • Program
  • Iklan
Follow Us

© 2023 | Nalar Politik Indonesia